Cara Memasang Script Auto Ads di Blog
Print This Page
Keterangan :
Bila sobat sebelumnya sudah memasang kode iklan tingkat laman Sobat tidak perlu mengaktifkan auto ads ini karena sudah sama dengan memasang kode iklan page level ads ( iklan tingkat laman ).
Demikian Cara Memasang Script Auto Ads di Blog, mudah-mudahan berguna bagi Sobat.
Semangat mencoba.
Beberapa waktu yang lalu Google Adsense mengeluarkan format iklan auto ads ( automatically smarter ads ). Fitur baru ini merupakan salah satu rara Google Adsense memberikan kemudahan memasang unit iklan di blog bagi para publishernya. Cara pemasangan sangat mudah yaitu hanya memasang kode tanpa perlu diparse iklan secara otomatis akan muncul sesuai yang kita inginkan. Bagi Sobat yang kemarin-kemarin memasang secara manual, auto ads akan mengerjakan dengan baik.
Perlu diketahui Cara Memasang Script Auto Ads di Blog tidak akan mengganggu iklan yang sebelumnya kita pasang, misalnya kode unit iklan konten, tautan dan matched content. Dengan memasang script auto ads di blog, iklan yang akan tampil sangat lengkap meliputi iklan ( konten, tautan, page level ads ) baik jenis teks maupun gambar. Bila beruntung dalam memasang script auto ads Sobat dapat mendapatkan iklan matched content.
Cara memasang script :
- Login ke dasboard Adsense, pilih My Ads ==> Auto Ads ==> Get Start.
- Selanjutnya di halaman setting iklan, plih jenis iklan yang akan ditampilkan di blog.
- Jika Sobatingin memilih semua jenis iklan yang ada centang " Automatically get new formats " tekan Save.
- Buka template Blogger Sobat, pilih edit template
- Ketik <head> dengan tekan Ctrl + F bersamaan Copy script dan pasang di bawah kode <head>
- Simpan template.
Keterangan :
Bila sobat sebelumnya sudah memasang kode iklan tingkat laman Sobat tidak perlu mengaktifkan auto ads ini karena sudah sama dengan memasang kode iklan page level ads ( iklan tingkat laman ).
Demikian Cara Memasang Script Auto Ads di Blog, mudah-mudahan berguna bagi Sobat.
Semangat mencoba.
Posting Komentar untuk "Cara Memasang Script Auto Ads di Blog"