Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Reset Password Windows XP-7-8.1-10 32/64

Penggunaan password Sistem Operasi di Windows sangat dibutuhkan bila sewaktu kerja kita sedang istirahat atau meninggalkan PC atau Laptop untuk sementara waktu. Tentunya password tersebut tidak dapat dibuka sembarang orang sebelum password Windows tersebut kita beritahu untuk mengaksesnya. Kadang lama PC atau Laptop tersebut terlalu lama tidak dibuka karena suatu alasan, mungkin pegawai tersebut mutasi kerja ke tempat lain sehingga saat kita menghubungi tidak merespon atau alasan sinyal komunikasi yang kurang baik. 
Saat pegawai baru tersebut ingin menggunakan PC atau Laptop tersebut untuk bekerja maka akan kesulitan untuk masuk ke sistem Windows. Kebetulan pegawai tersebut teman Admin dan meminta tolong untuk dihapus atau reset password. Untuk melakukan reset password Windows kurang lebih 5 menit untuk menjadi normal kembali tanpa password Windows saat login.


Berikut langkah-langkah Cara Reset Password Windows XP-7-8.1-10 32/64  :

  1. Buat Flash Disk Bootable dengan DLC Boot 2016/2017 dengan WinSetupfrom USB
  2. Pasang FD tersebut untuk boot dari USB
  3. Hidupkan Power PC/Laptop, tekan F12 untuk Toshiba, F9 untuk HP, atau F yang lain sesuai brand PC/Laptop
  4. Pilih DLC Boot 2017
  5. Akan tampil menu pilihan DLC Boot 2017, pilih Windows 10 32 bit
  6. Pilih DLC Menu di desktop Windows
  7. Ikuti petunjuk seperti dalam video

Perhatian :
Bagi yang Sobat membutuhkan Flash Disk seperti yang Admin gunakan seperti dalam video diatas tersedia dalam FD 16 G dan bisa pesan seperti biasanya. Flash Disk disamping untuk Reset Password Windows, Backup Data juga bisa untuk Inul (Install Ulang) Windows XP-7-8.1-10 32/64 Bit.

Flash Disk 16 G 123 ribu isi :

  1. ISO DLC Boot 2017
  2. ISO Windows 7 AIO 32/64 bit
  3. ISO Windows 10 AIO 32/64 bit
  4. Program Pendukung standart installasi Windows
  5. Bonus cara masuk boot berbagai brand PC/Laptop
Demikian ulasan mengenai Cara Reset Password Windows XP-7-8.1-10 32/64, mudah-mudahan bermanfaat bagi Sobat. Selamat mencoba.

Posting Komentar untuk "Cara Reset Password Windows XP-7-8.1-10 32/64"