Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Batu Akik Combong Prawan vs Combong Serambut

print Print This Page

Dinamakan combong prawan karena batu tersebut berlubang tetapi tidak tembus. Untuk yang combong serambut, karena batu tersebut lubangnya sebesar rambut dan tembus.

Disebut combong karena batu ini memiliki lubang pada bagian bilah atau sisi batu. Ukuran lubang bisa seukuran rambut atau lebih besar. Keaslian batu ini memiliki lubang tembus walau hanya kecil.

Sebagai ciri batu combong yang asli, silahkan ikuti tips berikut ini:

1. Dipegang berat dan didalamnya mempunyai serabut urat batu.

2. Lubang yang terdapat pada batu bersifat alami seperti bekas kikisan air, bukan bikinan, seperti dikikir atau dibor yang disengaja, yang asli tidak demikian.

3. Di dalam lubang berbentuk kasar dan tidak mulus.

WA : 085 22 616 1111
Demikian artikel mengenai Batu Akik Combong Prawan vs Combong Serambut, mudah-mudahan bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Batu Akik Combong Prawan vs Combong Serambut"