Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Memperbaiki Situs yang Melanggar Kebijakan AdSense

print Print This Page

Sebagai publisher Google AdSense, ada beberapa hal yang memerlukan perhatian ketika akun AdSense mendapatkan peringatan. Salah satu peringatan yang yang tampil pada dasbor penghasilan adalah peringatan tentang situs atau beberapa situs melanggar kebijakan menyebabkan lalu lintas situs yang tidak valid sehingga penayangan iklan AdSense dibatasi.

Untuk memperbaiki masalah ini sedikit sulit, namun kita dapat mencoba memperbaiki kesalahan yang mungkin dilakukan, seperti yang tertulis pada menu Pusat Kebijakan, diantaranya :

  1. Mengetahui sumber lalu lintas iklan dan pengunjung situs
  2. Jangan pernah melakukan kl1k iklan Anda sendiri
  3. Menghindari kerjasama dengan pihak ketiga yang tidak Anda percayai.

Dengan melihat tiga hal diatas, lalu lintas tidak valid dapat dipahami sebagai tindakan untuk meningkatkan penghasilan dari iklan namun melalui jalan pintas yang di anggap melanggar kebijakan.

Beberapa cara agar penayangan iklan yang dibatasi dapat kembali normal:
  1. Mengganti template blog
  2. Menghapus kode pihak ketiga yang tidak anda ketahui
  3. Menghapus tautan ke situs lain
  4. Tidak membeli lalu lintas situs

Demikian artikel mengenai Cara Memperbaiki Situs yang Melanggar Kebijakan AdSense, mudah-mudahan bermanfaat. Selamat berkarya.

Posting Komentar untuk "Cara Memperbaiki Situs yang Melanggar Kebijakan AdSense"