Manfaat Daun Semanggi untuk Kesehatan
Print This Page
Semanggi adalah sekelompok paku air (Salviniales) dari genus Marsilea yang di Indonesia mudah ditemukan di pematang sawah atau tepi saluran irigasi. Morfologi tumbuhan marga ini khas, karena bentuk entalnya yang menyerupai payung yang tersusun dari empat anak daun yang berhadapan.
Manfaat daun semanggi :
- Mengatasi diare: Daun semanggi dapat membunuh kuman penyebab diare sehingga pencernaan menjadi lebih sehat.
- Mengobati flu: Daun semanggi dapat mengusir virus penyebab flu dan menghilangkan hidung tersumbat.
- Mengatasi radang tenggorokan: Daun semanggi dapat membantu mengatasi radang tenggorokan.
- Meredakan demam: Daun semanggi memiliki senyawa yang dapat menetralkan suhu tubuh.
- Meningkatkan kekuatan tulang: Daun semanggi dapat membantu meningkatkan kepadatan mineral tulang.
- Mendukung kesehatan prostat: Daun semanggi berdaun merah dapat menurunkan kadar antigen spesifik prostat (PSA) yang memicu kanker prostat.
- Menguatkan pembuluh darah: Daun semanggi dapat membantu menguatkan pembuluh darah arteri.
- Mengurangi rasa panas saat menopause: Daun semanggi dapat membantu mengurangi rasa panas saat menopause.
- Menurunkan kolesterol: Daun semanggi merah dapat membantu menurunkan kadar kolesterol total, kolesterol jahat LDL, dan trigliserida.
Caranya:
Ambil segenggam daun semanggi, cuci bersih lalu rebus dengan dua gelas air hingga tersisa satu gelas.minum 2 kali sehari
Demikian artikel mengenai Manfaat Daun Semanggi untuk Kesehatan, mudah-mudahan bermanfaat.
Posting Komentar untuk "Manfaat Daun Semanggi untuk Kesehatan"